Bibit nila yang unggul memiliki ciri-ciri sebagai berikut:
- Mampu memproduksi benih
- Pertumbuhannya sangat cepat.
- Sangat responsif terhadap makanan buatan yang diberikan.
- Resisten terhadap serangan hama.
- Dapat hidup dan tumbuh baik pada lingkungan perairan.
- Ukuran induk yang baik untuk dipijahkan yaitu 120-180 gram lebih per ekor dan berumursekitar 4-5 bulan.
a) Betina
- Terdapat 3 buah lubang pada urogenetial yaitu: dubur, lubang pengeluaran telur dan lubang urine.
- Ujung sirip berwarna kemerah-merahan pucat tidak jelas.
- Warna perut lebih putih.
- Warna dagu putih.
- Jika perut distriping tidak mengeluarkan cairan.
- Pada alat urogenetial terdapat 2 buah lubang yaitu: anus dan lubang sperma merangkap lubang urine.
- Ujung sirip berwarna kemerah-merahan terang dan jelas.
- Warna perut lebih gelap/kehitam-hitaman.
- Warna dagu kehitam-hitaman dan kemerah-merahan.
- Jika perut distriping mengeluarkan cairan.
Thanks infonya. Jangan lupa kunjungi kami https://bit.ly/2PCx1jU
BalasHapus